Buku Hobies

Konversi mesin bahan bakar bensin menjadi bahan bakar elpiji Bab I: Pendahuluan 1.1 Latar Belakang Pertumbuhan populasi penduduk di Indonesia dan meningkatnya aktivitas ekonomi Masyarakat Indonesia telah meningkatkan kebutuhan energi, khususnya bahan bakar kendaraan bermotor. Namun, ketersediaan bahan bakar fosil di Indonesia seperti bensin semakin terbatas dan harga yang fluktuatif menyesuaikan dengan harga pasar dunia menimbulkan tantangan bagi para pengguna kendaraan bermotor. Di sisi lain jumlah produksi gas alam Indonesia dibandingkan dengan jumlah produksi minyak mentah Indonesia pada tahun 2022 adalah 9 : 1 , ini membuktikan produksi gas alam Indonesia 9x lebih banyak dari produksi minyak mentah Indonesia. Produksi Minyak Bumi dan Gas Alam, 1996-2022 Tahun Minyak Mentah (000 barel) Gas Alam (MMscf) ...